WBP Lapas Sampit yang Ikuti Pembinaan Kemandirian Rutin Apel Pagi
INTIMNEWS.COM,SAMPIT – Setiap pagi, sebelum memulai berbagai kegiatan pembinaan kemandirian, Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) yang tergabung dalam Subsi Kegiatan Kerja di Lembaga Pemasyarakatan Sampit melaksanakan apel pagi. Kegiatan ini dilakukan sebagai bagian dari rutinitas harian untuk memastikan setiap WBP siap dan fokus dalam menjalani tugas mereka. Apel pagi ini dipimpin oleh petugas Lapas Sampit yang […]
Saksi Paslon Rahmat-Eko Walkout dari Rapat Pleno Rekapitulasi Suara Kobar
INTIMNEWS.COM, PANGKALAN BUN – Situasi memanas mewarnai Rapat Pleno Rekapitulasi Suara Tingkat Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar) dalam Pilkada serentak 2024. Saksi pasangan calon nomor urut 1, Rahmat Hidayat – Eko Soemarno, secara tiba-tiba melakukan aksi walkout dari forum yang digelar di Ballroom Brits Hotel, Pangkalan Bun, Selasa (3/12/2024). Aksi ini terjadi setelah pihak saksi menyatakan […]
CPNS Lapas Sampit Terima Materi Penguatan Core Value ASN dari Kepala Divisi Administrasi Kanwil Kalteng
INTIMNEWS.COM,SAMPIT – Dalam rangka memperkuat pemahaman dan implementasi core value Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan kerja, Kepala Divisi Administrasi Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Kalimantan Tengah, Djoko Martanto, memberikan materi khusus kepada para Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II B Sampit, beserta CPNS Kemenkumham dari instansi […]
Tingkatkan Pelayanan dan Informasi Publik, Lapas Sampit Gelar Rapat Kehumasan
INTIMNEWS.COM,SAMPIT – Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Sampit, Kanwil Kemenkumham Kalteng menggelar rapat khusus untuk meningkatkan kualitas layanan informasi publik, Selasa 3 Desember 2024. Kegiatan ini bertujuan memperkuat peran humas dalam menyampaikan informasi secara transparan dan efektif. Rapat dipimpin oleh Kalapas Sampit, Meldy Putera, di ruang Kalapas, dengan fokus pada strategi komunikasi yang lebih inovatif. Meldy […]
Rekapitulasi Hasil Pilkada Kotim Tingkat Kabupaten Dilaksanakan Mulai Besok
INTIMNEWS.COM,SAMPIT – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) menjadwalkan rapat pleno rekapitulasi hasil Pilkada Kotim tingkat kabupaten 4-6 Desember 2024. “Kita akan melaksanakan rapat pleno terbuka tingkat Kabupaten mulai 4 Desember besok,” kata Komisioner KPU Kotim Wendy, Selasa 3 Desember 2024. Dijelaskan sebelumnya KPU Kotim sudah menggelar rekapitulasi tingkat kecamatan mulai 29 November […]
Dinamika Laporan Antar Pihak di Pilkada: Sebuah Keniscayaan dalam Demokrasi
INTIMNEWS.COM, PANGKALAN BUN – Kotawaringin Barat (Kobar) kembali menjadi sorotan dengan berlangsungnya Rapat Pleno Terbuka rekapitulasi hasil penghitungan suara Pilkada 2024. Agenda yang digelar oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kobar ini menjadi momen penting dalam proses demokrasi lokal, mencakup pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Tengah serta Bupati dan Wakil Bupati Kotawaringin Barat. Kepala Badan […]
Wagub Sampaikan Harapan Pemerintah Pusat
INTIMNEWS.COM, PALANGKA RAYA – Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng), Edy Pratowo sampaikan harapan Pemerintah Pusat bahwa Kalteng harus berperan penting dalam membentuk ketahanan pangan di bawah Kepemerintahan Presiden RI, Prabowo Subianto, Selasa 3 Desember 2024. “Provinsi Kalteng ini diharapkan pemerintah pusat menjadi penyokong Ibu Kota Negara IKN dengan program suwasembada pangan, memperluas infastuktur, baik perumahan, jalan jembatan […]
2027 RSUD Hanau Ditargetkan Selesai
INTIMNEWS.COM, PALANGKA RAYA – Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng), Shalahuddin targetkan 2027 akan direncanakan selesai pembangunan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) yang berada di Hanau jalan Jendral Sudirman Kabupaten Seruyan, Selasa 3 Desember 2024. “Kami akan melanjutkan pembangunan RSUD Hanau pada bulan Januari, dengan target selasai pada tahun 2027,” katanya. […]
Hari Bakti PU ke-79 Wagub Sampaikan Amanat Mentri PUPR
INTIMNEWS.COM, PALANGKA RAYA – Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Pimpin jalannya upacara Peringatan Hari Bakti PU ke-79 tahun 2024 sebagai Infektur Upacara (Irup) dan menyampaikan sambutan Mentri PUPR agar setiap Dinas PUPR Provinsi bisa mempersiapkan perannya sesuai amanat yang disampaikan oleh Presiden RI, Prabowo Subianto dalam visi misinya untuk , Selasa 3 Desember 2024. “Dengan […]
Kadis PUPR Provinsi Optimis Dengan Pembangunan Berkelanjutan Untuk Memajukan Daerah
INTIMNEWS.COM, PALANGKA RAYA – Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng), Shalahuddin sampaikan laporannya pada acara Hari Bakti PU ke-79 ini diharapkan saling sinergis memajukan daerah untuk kepentingan masyarakat. Selasa 3 Desember 2024. “Agenda kita di hari Bakti PU yang ke-79 diharapkan untuk memperkuat hubungan, semangat dan kebersamaan demi pembangunan […]